Kamis, 10 Maret 2011

TUHAN AJARI AKU MERAIH NIRWANAMU

Pijarkanlah kembali cahaya hidayahmu untuk diriku nan kala itu dengan angkuhnya pernah aku biarkan berlalu hanya demi mengejar nafsu yg ternyata semu penuh empedu & kini kumenghiba dengan segala kerendahanku bimbinglah kembali diriku untuk menyerukan kalimah-kalimah sucimu jua perintahmu agar utuhnya atma ragaku mampu istiqomah saat bersujud syukur kepadamu serta mata hatiku bisa akan alam bawah sadarmu nun seutuhnya lebih nyata tanpa baka

By.dakara

Tidak ada komentar:

Posting Komentar